BLIP fest. IMAGESMAKERS OF THE FUTURE
Keikutsertaan saya di BLIP fest photo exhibition  kali ini atas undangan Rio Helmi sebagai  kurator pameran  ini. Pameran dengan  judul  IMAGESMAKERS OF THE FUTURE " A New Generation of  Indonesian Photographers Emerges " ini  menampilkan karya karya photografer muda Indonesia antara lain  Nicoline Patricia, Eric Chang, Eka Matulhuda, Made Nagi, Gusde, Sonia Prabowo, Diana Putri, Cok Bagus, Muradi, Andi Ari dan Andika. Dukungan dari rekan saya Rudolf  Dethu membuat saya lebih  percaya diri walaupun awalnya sedikit ragu untuk mengikuti pameran, karena ini adalah pameran saya yang pertama.
Semoga ini menjadi awal yang baik buat saya.
 
 
 
          
      
 
  
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
No comments:
Post a Comment