Senang banget untuk kesekian kalinya motret untuk majalah, baru kali ini lumayan "panen" motretin 1 majalah, "panennya" mulai Cover, cover story, Fashion spread 14 halaman, sampai wedding table setupnya..... hmmm.... lumayan buat portfolio apalagi untuk majalah sekelas Bella donna , majalah wedding paling TOP di Indonesia.
Lokasi: Ayana Resort (ex Ritz Carlton Hotel) Bali
Tengkyu buat : Gita & Mba Widhi dari bella Donna Magz
Model : Hugo & Widika














